TNI Luncurkan Kapal Motor Cepat

 Kapal Motor Cepat (KMC) Komando bermanuver di Ancol, Jakarta, Selasa (29/4). Kapal Motor Cepat (KMC) Komando ini merupakan hasil riset dan rancang bangun personel TNI AD dengan Biaya yang mencapai Rp12 Miliar per unit. TEMPO/Seto Wardhana

 Hovercraft Black Komodo milik TNI AD beraksi dalam peluncuran Kapal Motor Cepat (KMC) Komando di Ancol, Jakarta, Selasa (29/4). TEMPO/Seto Wardhana

 Simulasi pendaratan pasukan dalam peluncuran Kapal Motor Cepat (KMC) Komando di Ancol, Jakarta, Selasa (29/4). TEMPO/Seto Wardhana

 Seorang personil TNI AD mengoperasikan helikopter pemantau dalam peluncuran Kapal Motor Cepat (KMC) Komando di Ancol, Jakarta, Selasa (29/4). TNI AD juga meluncurkan UAV/Super Drone, Senjata Laser, Integrated Optronic Defence System, Gyrocopter, Multi Rotor, Flapping Bird. TEMPO/Seto Wardhana

Personil TNI mengamati helikopter pengamat dalam peluncuran Kapal Motor Cepat (KMC) Komando di Ancol, Jakarta, Selasa (29/4). TEMPO/Seto Wardhana

Ikuti kami di instagram @militerysindonesia

Artikel Terkait