Chinese Women Pilots To Fly FBC-1 Bombers |
Angkatan Udara Perempuan China akan mengoperasikan Pesawat Bombers FBC-1 Untuk pertama kalinya, seperti yang dikutip oleh PLA-Daily.
Sampai saat ini, kokpit kebanyakan di tempati oleh pilot laki-laki. Angkatan udara China telah memutuskan untuk memodifikasi kokpit jet untuk lebih mengakomodasi bagi pilot perempuan China.
Saat ini Angkatan Udara China sedang melatih perempuan untuk menerbangkan Jet Tempur di pangkalan timur laut china. Pilot juga akan melakukan latihan penerbangan di malam hari untuk misi tempur masa depan, menurut laporan.
Jet tempur FBC-1 juga dikenal sebagai Flying Leopard, secara independen di kembangkan dan di produksi oleh Xi'an Aircraft Industry Cord di Laut China. Pesawat berisi dua kabin, dengan forecabin memegang kokpit sementara kabin belakang mengontrol senjata.